Ada banyak sekali tehnik Looping (perulangan) di dalam JAVA. Salah satunya adalah For, While dan do-While. Tehnik tersebut sangat sering digunakan ketika membuat data dalam jumlah banyak, dengan menggunakan tehnik tersebut kita tidak perlu repot-repot untuk membuat data satu-satu.
Ada satu lagi tehnik Looping yang dipakai di JAVA yaitu Tehnik Rekursif. Rekursif sendiri merupakan teknik memanggil dirinya sendiri secara berulang-ulang. Biasanya rekursif ini di pakai untuk sesuatu yang membutuhkan perulangan seperti factorial. Sebenarnya teknik rekursif ini merupakan teknik yang mudah karena teknik rekursif ini mirip seperti rumus matematika aslinya.
Kali ini kita akan melakukan perbandingan diantara ketiga Looping tersebut yaitu menggunakan For, While dan Tehnik Rekursif. kita akan membandingan Tehnik Looping mana yang lebih cepat.
Kali ini kita akan menggunakan data dalam jumlah banyak yaitu 1000.
Coding dibawah kita menggunakan OOP (Object Oriented Programming)
disini saya membuat 3 method yaitu loopRekursif, loopingWhile dan loopingFor
Hasil Output :
Test 1 :
Test 2 :
Test 3 :
dari hasil percobaan diatas saya mencoba melakukan tiga kali testing untuk run program, jika dilihat di atas Looping for lebih cepat dibandingkan Looping while dan Rekursif.
dapat disimpulkan bahwa ketiga tehnik tersebut memiliki kelemahan dan kelebihan masing-masing tergantung pada program yang dibuat. Pada kasus di atas untuk looping FOR memang cepat tetapi belum tentu pada kasus yang lain, karena dapat berbeda-beda. Tergantung pada kebutuhan masing-masing.
Semoga bermanfaat.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Macam-macam Jenis Format Gambar beserta Penjelasannya
1. BMP ( Bitmap Image) Bitmap adalah representasi dari citra grafis yang terdiri dari susunan titik (pixel) yang tersimpan di memor...
-
Pengurutan merupakan proses dasar dalam algoritma dan struktur data. Ada banyak sekali tehnik sorting (Pengurutan) dalam algoritma. Salah sa...
-
DFD ( DATA FLOW DIAGRAM ) 1. Pengertian DFD ( Data Flow Diagram ) Data Flow Diagram (DFD) adalah suat...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar